Cara Menghilangkan Icon Obeng dan Tang

Tutorial Blogspot - Setelah beberapa menit yang lalu lucky membahas Mengganti Favicon Blog,Saat ini juga lucy akan membahas Tutorial Blogspot yang berjudul Cara Menghilangkan Icon Obeng dan Tang.


Mungkin trik ini sudah jadul karena sudah banyak para blogger yang membahas nya tapi lucky hanya share ulang saja yang penting kan share dan update nya hehe.Gambar icon tang dan obeng atau quick edit ini memang sangat menggangu pemandangan pada blog itu menurut lucky walaupun hanya kita saja yang bisa melihat icon itu,berikut cara menghilangkan icon obeng dan tang.

  • Login ke blogger.
  • Klik edit html
  • Centang expand widget
  • Cari kode ]]></b:skin>
  • Pastekan kode berikut di atas kode ]]></b:skin>
.quickedit{
display:none;
}
  • Klik Simpan template
  • Selesai
Untuk kritik,saran dan pertanyaan silahkan berkomentar dibawah ini.

Recommended Posts :



14 komentar:

ADMIN mengatakan...

hehe..... simple sob ane udah coba dari dulu :D

Riou Hato mengatakan...

simple tapi ...........
MAKNYUS!!!!!!!!!!

cuma 1 baris tapi dapat mempercantik blog dengan menghilangkan opsi tang dan obeng :D

Lucky mengatakan...

@ Eddie : Iya gan memang simple cara nya :)

Lucky mengatakan...

@ Riou : Betul sekali gan :D

Asrizal Wahdan Wilsa mengatakan...

kadang tang dan obeng ini muncul meskipun account blog sudah di logout, tapi sekarang udah enggak karena udah pake tutorial ini, thanx sob :)

Endri Wijanarko mengatakan...

wah bagus itu gan ada manfaatnya ni gan, terus berjuang gan

Lucky mengatakan...

@ Kang Ichal : Iyo sama-sama kang :)

Lucky mengatakan...

@ Endri : Sip gan ;)

Endri Wijanarko mengatakan...

Yagi saputra dah follow follback ya gan http://qitrack.blogspot.com/

Lucky mengatakan...

@ Endri : Sip gan ;)

Unknown mengatakan...

sederhana, tp Gan gambar obeng ama tank masih lumayan, ketimbang dongkrak...:p

Lucky mengatakan...

@ Ismi : Haha iya gan betul :))

Sandy Prayoga mengatakan...

tapikan gambar obeng muncul ketika kita login aja :D

Lucky mengatakan...

@ Sandy : Iya gan tapi tetap saja itu mengganggu pemandangan di blog kita,kita mesti log out dulu baru tanda icon obeng dan tang nya hilang dari pada seperti mending melakukan tutorial yang diatas :)

Posting Komentar - Kembali ke Konten

:)) ;)) ;;) :D ;) :p :(( :) :( :X =(( :-o :-/ :-* :| 8-} :)] ~x( :-t b-( :-L x(

 

Alexa Site Info